REPOSITORY

Layanan penulisan ilmiah yang disediakan oleh Perpustakaan Universitas Gunadarma

PEMBUATAN WEBSITE PEMESANAN ONLINE FLANNELLATTA CRAFT MENGGUNAKAN NOTEPAD++

ABSTRAKSI :
Penulisan ilmiah ini di dasari oleh semakin pesatnya perkembangan teknologi dan komputer yang melahirkan berbagai inovasi terutama inovasi di bidang internet. Pemanfaatan teknologi internet di antaranya sebagai sarana berkomunikasi jarak jauh seperti mengirim surat elektronik (e-mail), jejaring sosial, layanan pesan instan (instant messenger), dan website. Internet juga dimanfaatkan para produsen untuk memasarkan produknya sehingga muncul tren baru yaitu jual beli online. Pembuatan Website Flannellatta Craft Menggunakan Notepad++ bertujuan untuk untuk memudahkan pelanggan untuk memesan produk melalui media website. Metode penelitian dilakukan dengan mencari sumber - sumber dari buku dan internet hingga perencanaan pembuatan website dengan menggunakan Notepad++. Rancangan website dibuat sedemikian rupa sehingga pengguna merasa nyaman dan mudah saat menggunakannya.
NOMOR INDUK :
FILKOM/KA/SSM/05068/2014
PEMBIMBING :
Diana Ikasari, ST., MMSI
TANGGAL SIDANG :
20/09/2013
TANGGAL PENYERAHAN :
07/05/2014
JENIS PENULISAN :
PENULISAN ILMIAH JENJANG S1 (SETARA SARJANA MUDA / SSM)
BERKAS PENULISAN
ABSTRAKSI (BAHASA INDONESIA)
BAB II
BAB IV
BAB I
BAB III
BAB V
COVER PENULISAN
DAFTAR GAMBAR
DAFTAR ISI
DAFTAR LAMPIRAN
DAFTAR TABEL
KATA PENGANTAR
LEMBAR PENGESAHAN
LISTING PROGRAM
OUTPUT PROGRAM
PARAF & STEMPEL LEMBAR PENGESAHAN
PERNYATAAN ORIGINALITAS & PUBLIKASI
DOKUMEN PRESENTASI SIDANG